Sistem Pengelolaan Benturan Kepentingan
SIBEKEN adalah Sistem Informasi Benturan Kepentingan. Sistem ini memberikan akses kepada tiap-tiap SKPD untuk melakukan
pendataan dan input benturan kepentingan yang ada di masing-masing SKPD.
Sistem ini dimaksudkan untuk membangun kerangka acuan untuk mengenal, mencegah, dan mengatasi Benturan Kepentingan di lingkungan Pemerintah Daerah Jawa Tengah
Tujuan pembangunan sistem ini adalah memberikan keseragaman pemahaman dan tindakan bagi unit kerja maupun Pejabat/Pegawai di lingkungan Pemerintah Daerah Jawa Tengah
Sistem pengelolaan Benturan Kepentingan ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi unit kerja maupun Pejabat/Pegawai di lingkungan Pemerintah Daerah Jawa Tengah.